JK Akan Mundur Total dari Politik
Tolak Jabatan di Golkar, Tak Mau Ikut Suksesi PB NU
Rabu, 05 Agustus 2009 – 09:21 WIB

JK Akan Mundur Total dari Politik
Dalam pertemuan tersebut, Fadel menawarkan untuk memediasi pertemuan antara JK dan Aburizal Bakrie. Kalla menampik dengan mengatakan bahwa dirinya tidak memiliki masalah dengan Aburizal Bakrie. Fadel menduga, ganjalan komunikasi antara JK dan Aburizal Bakrie terjadi karena ada pengaruh Akbar Tandjung di kubu Ical.
"Keduanya dekat, apalagi selama ini Ical (panggilan akrab Aburizal Bakrie) membantu Golkar dengan dana yang cukup besar. Jadi, JK tidak ada masalah. Entahlah kalau dampak eksternal," ujarnya. (noe/tof)
JAKARTA - Ketua Umum Partai Golkar Jusuf Kalla (JK) memastikan mundur sepenuhnya dari pentas politik setelah meletakkan jabatannya di Munas Partai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang