JK Akan Mundur Total dari Politik

Tolak Jabatan di Golkar, Tak Mau Ikut Suksesi PB NU

JK Akan Mundur Total dari Politik
JK Akan Mundur Total dari Politik
Dalam pertemuan tersebut, Fadel menawarkan untuk memediasi pertemuan antara JK dan Aburizal Bakrie. Kalla menampik dengan mengatakan bahwa dirinya tidak memiliki masalah dengan Aburizal Bakrie. Fadel menduga, ganjalan komunikasi antara JK dan Aburizal Bakrie terjadi karena ada pengaruh Akbar Tandjung di kubu Ical.

 

"Keduanya dekat, apalagi selama ini Ical (panggilan akrab Aburizal Bakrie) membantu Golkar dengan dana yang cukup besar. Jadi, JK tidak ada masalah. Entahlah kalau dampak eksternal," ujarnya. (noe/tof)

JAKARTA - Ketua Umum Partai Golkar Jusuf Kalla (JK) memastikan mundur sepenuhnya dari pentas politik setelah meletakkan jabatannya di Munas Partai


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News