JK: Aneh Dana Talangan Membengkak
Kamis, 21 November 2013 – 17:09 WIB

Wakil Presiden RI periode 2004-2009, M Jusuf Kalla saat bersaksi di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jakarta, Kamis (21/11). Foto: Ricardo/JPNN.Com
Ia menyatakan, gagalnya Century karena pemiliknya sendiri yaitu Robert Tantular. "Itu dianggapnya gagal. Gagalnya karena dirampok. Dilaporkan ke saya bahwa masalah bank itu karena perampokan, dirampok oleh pemilik dan itu saya suruh tangkap pemiliknya," kata JK. (gil/jpnn)
JAKARTA - Wakil Presiden RI periode 2004-2009, M Jusuf Kalla menjalani pemeriksaan selama hampir dua jam sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Pakar Nilai Penegak Hukum Korup Harus Dihukum Berat
- KPK Periksa Satori Terkait Dugaan Korupsi Dana CSR Bank Indonesia
- 4 Napi Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan, 16 Sipir Diperiksa
- Menteri UMKM Maman Abdurrahman Jadi Calon Tunggal Ketum IKA Trisakti