JK: Blanket Guarantee Sangat Berbahaya
Skandal Bank Century
Kamis, 14 Januari 2010 – 12:33 WIB
JK: Blanket Guarantee Sangat Berbahaya
JAKARTA- Mantan Wakil Presiden HM Jusuf Kalla menegaskan, kebijakan blanket guarantee sangat berbahaya. Karena itu, saat ditawarkan pemberlakuan kebijakan itu untuk menyelamatkan Bank Century, JK mengaku menolak dan memberikan pemikiran yang berbeda. "Kalau bank asing, mana mungkin mau dijamin. Demikian juga bank swasta yang pemiliknya rata-rata orang terkaya di Indonesia," katanya.
Penegasan itu disampaikan JK saat memberikan keterangan di hadapan pansus Bank Century, Kamis (14/1). "Kebijakan blanket guarantee itu menurut saya sangat berbahaya. Sebab kalau ada keuntungan, itu bagi pengusaha, tapi kalau rugi, akibat kerugian itu rakyat yang harus bayar," tegas JK.
Baca Juga:
JK menjelaskan, di Indonesia ada tiga jenis bank. Yakni bank pemerintah, bank asing, dan bank swasta. Bank pemerintah, kata dia, sudah pasti dijamin pemegang sahamnya, yakni pemerintah.
Baca Juga:
JAKARTA- Mantan Wakil Presiden HM Jusuf Kalla menegaskan, kebijakan blanket guarantee sangat berbahaya. Karena itu, saat ditawarkan pemberlakuan
BERITA TERKAIT
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi