JK Dianugerahi Doktor Honoris Causa
Minggu, 11 September 2011 – 00:15 WIB

JK Dianugerahi Doktor Honoris Causa
Pemberian gelar akademik kehormatan ini dilakukan cukup selektif. Ketua Tim Promotor Gelar Kehormatan, Basri Hasanuddin, mengatakan, selama menjabat sebagai wapres, HM Jusuf Kalla memiliki kontribusi yang sangat besar dalam proses pembangunan. Bahkan, hasilnya, sudah dirasakan saat ini.
Menurutnya, hampir seluruh tokoh nasional memuji kinerjanya. Dia masih lebih baik dibanding M Hatta. Baik, dalam percepatan pembangunan, pemulihan ekonomi, fasilitator perdamaian, Aceh, Maluku, dan Poso. JK, juga merupakan sosok negarawan yang religius. Keberhasilan JK dalam pemulihan ekonomi dengan skala prioritas, kemudian akrab disapa Kallanomics. Kallanomics bertumpu pada realitas ekonomi.
Mengutamakan transparansi, dan lainnya. Pemikiran JK dari segi politik berdasarkan beberapa pandangan. Salah satunya, politik dulu baru ekonomi. Syarat stabilitas politik akan membawa ekonomi. Khususnya, dalam suasana politik yang tenang. (abg/ars)
MAKASSAR - Konsep dan gagasan HM Jusuf Kalla (JK), selama menjabat Wakil Presiden Republik Indonesia (Wapres) 2004-2009 memiliki peran penting dalam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensesneg