JK : Dua Harga BBM Berpotensi Picu Kekacauan
Kamis, 18 April 2013 – 18:12 WIB

JK : Dua Harga BBM Berpotensi Picu Kekacauan
JAKARTA--Mantan Wakil Presiden RI Jusuf Kalla menyatakan dukungannya terkait rencana pemerintah mengendalikan BBM bersubsidi.
Subsidi BBM, kata dia, memang harus diturunkan untuk menambal biaya pembangunan lainnya.
Namun di sisi lain, menurut Jusuf Kalla, rencana kebijakan melalui pembagian dua harga BBM akan berpotensi timbulkan kekacauan.
"Dengan dua harga itu akan menimbulkan masalah teknis sekali. Tapi itu setidaknya sudah usaha. Tapi masalah teknis muncul banyak dan timbulkan kekacauan di lapangan," kata Jusuf Kalla di sela-sela menghadiri acara HIPMI, Jakarta, Kamis (18/4).
JAKARTA--Mantan Wakil Presiden RI Jusuf Kalla menyatakan dukungannya terkait rencana pemerintah mengendalikan BBM bersubsidi. Subsidi BBM, kata dia,
BERITA TERKAIT
- Ekonom Mewanti-Wanti, Pengelolaan Danantara Jangan jadi Bola Panas
- Telepon Kadishub di Sela Retreat, Agung Nugroho Ingin Tarif Baru Parkir Terealisasi
- Pererat Kebersamaan, MS Glow Ajak Mitra Liburan ke Spanyol
- Go Global! UMKM Binaan Pertamina Sukses Ekspor Perdana Madu dan Teh ke Filipina
- Bank Mandiri Mempercepat Digitalisasi Pasar Tradisional Lewat Program Livin’ Pasar
- Target Penyerapan 3 Juta Ton Beras Bisa Dicapai dengan Kerja Sama Seluruh Stakeholder