JK Lebih Cepat Beri Selamat
SBY Bersyukur Bisa Kembali Berkomunikasi
Jumat, 10 Juli 2009 – 11:22 WIB

UCAPAN SELAMAT- SBY saat menerima telepon dari JK. Foto: JP
Kepada wartawan, SBY menyatakan sangat bahagia bisa berhubungan dengan JK. ”Saya senang. Politik itu bisa keras. Ada kala kita bisa menjaga agar kompetisi itu baik dan patut dikembangkan di negeri ini. Sehingga, demokrasi makin matang dan dewasa,” tutur SBY.
Baca Juga:
Dia menambahkan, jika ada persaingan keras antartim sukses, penyebabnya semata-mata mereka semua menjalankan tugas. ”Saya harap mereka bisa kembali bersatu, bermitra, dan bekerja sama,” papar dia.
Selain JK, SBY menambahkan telah menerima ucapan selamat melalui telepon dari sejumlah pemimpin negara lain. Di antaranya, PM Malaysia Najib Razak, PM Singapura Lee Hsien Loong, PM Australia Kevin Rudd, Presiden Korsel Lee Myung-bak, Presiden Timor Leste Ramos Horta, Presiden Filipina Gloria Macapagal Arroyo, dan Menteri Mentor Singapura Lee Kwan Yew.
SBY mengatakan, ucapan selamat itu tak hanya ditujukan kepada dirinya, melainkan juga kesuksesan Indonesia dalam menyelenggarakan pemilu dan demokrasi yang damai. ”Tentu saya senang kalau pemilu kali ini mendapatkan pengakuan seperti itu,” ujarnya.
BOGOR– Tagline "Lebih Cepat Lebih Baik" tampaknya tepat untuk menggambarkan sosok Jusuf Kalla (JK). Meski KPU belum menyatakan secara
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran