JK Masih Wapres di Perbatasan
Senin, 24 Oktober 2011 – 16:35 WIB
JAKARTA--Berbagai temuan di daerah perbatasan, disampaikan anggota komisi X DPR RI saat rapat kerja Komisi X DPR RI dengan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Senin (24/10) di Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta.
Anggota Komisi X DPR RI, Zulfadhli mengungkapkan, salah satu contohnya gedung SMA Negeri 2 Paloh, Sambas, Kalimantan Barat yang merupakan daerah perbatasan RI-Malaysia baru setahun dibangun kondisinya belum siap, rusak dan tidak memiliki peralatan serta perlengkapan sekolah.
Bekas Ketua DPRD Provinsi Kalbar, itu juga prihatin karena banyak sarana dan prasarana lain yang masih memerihatinkan. Komisi X baru saja pulang usai melakukan peninjauan masalah infrastruktur pendidikan di daerah perbatasan I-Malaysia, di Sambas, Kalbar.
"Foto Presiden dan Wakil Presiden, masih terpasang Foto Susilo Bambang Yudhoyono dan Jusuf Kalla. Juga, tidak ada foto atau lambang Garuda Pancasila," tegas Zulfadhli.
JAKARTA--Berbagai temuan di daerah perbatasan, disampaikan anggota komisi X DPR RI saat rapat kerja Komisi X DPR RI dengan Menteri Pendidikan dan
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Ungkap 295 Ribu Guru Belum Sarjana, Solusinya Sudah Disiapkan
- Wahai Guru PNS, PPPK & Honorer, Inilah Poin-poin Penting Pidato Mendikdasmen
- Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihilangkan, Mendikdasmen: Masih Pengkajian
- Ganesha Operation Award 2024 Jadi Ajang Penghargaan Bagi Pengajar dan Alumni
- INSEAD Business School, Jadikan Kerja Sama FWD Group & BRI Life Sebagai Studi Kasus
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan