JK Minta Mahasiswa Tak Sibuk Berpolitik
Selasa, 16 Desember 2008 – 08:50 WIB
Wapres juga meminta mahasiswa jernih melihat persoalan bangsa. Kesulitan yang dihadapi pemerintah tidak seharusnya mengurangi kebanggaan terhadap bangsanya sendiri. ’’Mustahil menjadi bangsa besar kalau rakyatnya tidak memiliki kebanggaan kepada bangsa sendiri,” tegasnya.
Baca Juga:
Meski kini sendi-sendi perekonomian nasional digerogoti krisis keuangan, Kalla mengatakan bahwa kondisi ekonomi Indonesia lebih bagus daripada negara-negara lain di Asia Tenggara, terutama Thailand, Filipina, dan Malaysia. (noe/iro)
JAKARTA - Wakil Presiden Jusuf Kalla meminta mahasiswa tidak sibuk berpolitik selama masa studinya. Wapres meminta mahasiswa lebih memperkuat kadar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan
- Pilih Hotel sebagai Fasilitas Kampus, CEO UIPM Beri Penjelasan Begini
- Eramet & KBF Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia Timur, Ini Harapan Gubernur Sulut
- Sebanyak 96 Mahasiswa Presentasikan Hasil Riset di Knowledge Summit
- Dukung Gerakan Literasi Heka Leka, Anies Baswedan Bicara Potensi Anak-anak Maluku
- Research Week 2024: Apresiasi Kinerja Dosen Untar Hasilkan Karya Ilmiah Berkualitas