JK : Perlu Lawyer Khusus Urus TKI
Tiga Capres Sepakat Soal TKI
Kamis, 18 Juni 2009 – 21:53 WIB
JK juga sama saja. Dia pun menyatakan sependapat dengan Mega. Menuruty JK, diperlukan memorandum of understanding (MoU) antara pemerintah RI dengan pemerintah negara tujuan TKI, terutama dengan Malaysia dan Arab Saudi.
Baca Juga:
Selain itu, kata JK, pemerintah RI perlu menyediakan pengacara yang ditempatkan di sejumlah kota di luar negeri, yang di sana banyak TKI. Hal ini penting agar ketika ada persoalan hukum dengan TKI, penanganannya bisa cepat. “Karena TKP-nya bukan di dalam negeri tapi di luar negeri,” kata JK. (sam/JPNN)
JAKARTA – Acara debat capres putaran pertama di Jakartam Kamis (18/6) malam, lebih mirip ajang diskusi. Adu pendapat sebagai layaknya debat,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Survei Voxpol: Warga Depok Sebut Imam-Ririn Cocok Jadi Pemimpin
- Bahlil Pastikan KIM Plus Tetap Solid Memenangkan Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada Jakarta
- Ustaz Diyansyah Permana Ajak Umat Islam Menjaga Pilkada 2024 yang Aman-Damai
- Demi Menyukseskan Pilkada 2024, Wamendagri Bima Arya Dorong Penerbitan E-KTP Bagi Pemilih Pemula
- Survei LKPI: Peluang Lucianty-Syaparuddin Menang di Pilkada Muba 2024 Sangat Besar
- Pilgub Sumut: AMS XII Sebut Bobby-Surya Akan Raih Cita-Cita yang Lama Telantar