JK Sentil Andi Mallarangeng
Kamis, 02 Juli 2009 – 22:41 WIB

JK Sentil Andi Mallarangeng
Berupaya untuk fokus ke persoalan yang ditanyakan moderator, JK berpendapat, untuk mengurangi kecenderungan mitos putra daerah di era otonomi, perlu kebijakan terobosan. Dia mengusulkan, harus ada pegawai yang berstatus sebagai pegawai nasional, yang siap untuk dimutasi ke daerah mana saja. "Pegawai golongan empat misalnya, dia harus bisa dipindah-pindahkan ke mana saja," terangnya. (sam/JPNN)
Baca Juga:
JAKARTA -- Jusuf Kalla lihai memanfaatkan momen debat capres putaran terakhir yang digelar di Jakarta, Kamis (2/7) malam, untuk menangkis isu-isu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang