JK-WIN Batal Kampanye di GBK
Rabu, 01 Juli 2009 – 10:07 WIB

JK-WIN Batal Kampanye di GBK
Rangkaian kegiatan di lima titik itu juga merupakan antisipasi kerusakan lapangan rumput di Gelora Bung Karno yang sepekan ke depan akan digunakan untuk ajang pertandingan persahabatan PSSI All-star melawan Manchester United (MU). "Ini adalah wujud tanggung jawab kami menjaga aset negara yang menjadi kebanggaan rakyat," paparnya.
Baca Juga:
Fuad menuturkan, rangkaian kampanye selama sebulan terakhir telah membuat dukungan rakyat meningkat. Ini dibuktikan dengan terus bertambahnya jumlah pengunduh nada sambung JK hingga lebih dari 15 juta nomor. ?Kami yakin jumlah itu akan terus bertambah dengan peningkatan apresiasi masyarakat kepada JK-Wiranto untuk mewujudkan Indonesia yang mandiri, lebih cepat, dan lebih baik,? ujar mantan menteri Keuangan ini. (noe/agm)
JAKARTA - Pasangan capres-cawapres Jusuf Kalla (JK) dan Wiranto membatalkan rencana kampanye pemungkas dengan rapat terbuka di Gelora Bung Karno
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi