JK-Wiranto Terus Menuai Dukungan
Jumat, 08 Mei 2009 – 19:19 WIB

JK-Wiranto Terus Menuai Dukungan
Saat ini, kata dia, pertemuan-pertemuan terus diintensifkan. Sebab, relawan yang sudah terbentuk tinggal dikoordinasikan secara baik, supaya bekerja secara sinergis untuk menggalang dukungan dan simpati masyarakat.
"Banyak orang tidak tahu bahwa keberhasilan pemerintahan selama ini adalah berkat pemikiran-pemikiran JK. Itu juga harus disampaikan ke masyarakat," katanya.
Dikatakan, JK-Wiranto lebih cepat memutuskan untuk bersama. Sebab, mereka selalu berpandangan bahwa lebih cepat itu lebih baik. Termasuk tidak diombang-ambingkan suasana politik yang berkembang.
"Dengan lebih cepat ijab kabul, kita juga berharap, bisa lebih cepat bekerja dan bisa meraih banyak dukungan," katanya.
JAKARTA- Pasangan HM Jusuf Kalla (JK)- Wiranto terus mendapat simpati masyarakat. Buktinya, Jumat 8 Mei, di kantor Institut Lembang 9, ratusan warga
BERITA TERKAIT
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang