JKT48 Ingin Konser di Jepang tanpa Menumpang Acara AKB48

JKT48 Ingin Konser di Jepang tanpa Menumpang Acara AKB48
Haruka (depan) saat menjadi center single Fortune Cookies yang Mencinta. Dimas/Jawa Pos/JPNN.com

Member Tim KIII Thalia lebih banyak mengekor soal harapan untuk JKT48, yakni masih seputar kesuksesan dan makin terkenal. Selain itu, fans terus bertambah dan bisa konser di luar negeri. “Kalau untuk diri sendiri, bisa lebih baik. Semoga aku bersama teman-teman makin terkenal sehingga bisa berkarir sendiri,” ucapnya. (dim/dio)


Menjelang tahun baru, personel JKT48 mempunyai banyak mimpi. Baik untuk dirinya sendiri maupun tempat mereka berkarir selama ini. Jawa Pos berkesempatan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News