Jleb! Jleb! Pentolan Preman Tewas, Suasana jadi Panas
Senin, 09 Januari 2017 – 18:00 WIB
Alex, salah satu warga Virgo mengaku khawatir. Karena semenjak kejadian tersebut, warga lorong Servis melakukan penyerbuan dengan membawah sajam.
“Alasannya mencari para pelaku. Untungnya saat ini di lokasi sudah ada aparat kepolisian yang berjaga. Kalau tidak pasti mereka sudah datang menyerbu," tambahnya.
Sementara itu, Kapolres Bitung AKBP Philemon Ginting membenarkan peristiwa tersebut. Menurut dia, saat ini kepolisian berusaha mengamankan kedua wilayah. “Karena masyarakat sudah mengadu adanya penyerbuan dari kerabat korban," bebernya.
Tambah dia, kasus ini sedang dalam pengembangan. Identitas sejumlah tersangka juga sudah dikantongi. “Maka kami juga sementara melakukan pengejaran," singkatnya.(PM)
Tewasnya Oksan Hakenaung (33), warga Kelurahan Madidir Unet, Lingkungan I, Kecamatan Madidir, Kota Bitung, Sulut, membuat suasana Madiri mencekam.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Preman Pasar Tumpah Bogor Provokasi Tolak Penggusuran, IPW: Polisi Jangan Kalah
- Komnas HAM Ungkap Aktor Pembubaran Diskusi FTA di Kemang, Oh Si Rambut Kuncir
- Tampang 3 Pemalak Sopir Truk Modus Penjual Minuman
- Tekan Kriminalitas Jelang Pilkada, Polresta Pekanbaru Sikat 22 Penjahat
- FTA Ungkap Fakta Diskusi di Kemang yang Dibubarkan Si Rambut Kuncir Cs, Ternyata
- Diskusi di Kemang Dibubarkan Preman, Pramono Berkata Tegas, Sentil Aparat