Jogja Terbaik dalam Investasi
Selasa, 15 Desember 2009 – 13:08 WIB
JAKARTA- Survei dan analisa dari Doing Business (DB) di Indonesia 2010 menunjukkan Yogyakarta (Jogja) merupakan daerah yang terbaik dalam investasi terkait dengan kebijakan usaha. Sedangkan mendaftarkan properti paling mudah dilakukan di Bandung dan paling sulit di Balikpapan. Selain itu Manado memiliki prosedur pendirian usaha yang paling rumit, sementara untuk proses mengurus izin-izin mendirikan bangunan paling sulit ditemui adalah di Surabaya.
Survei ini dilakukan DB pada 14 kota besar yaitu Balikpapan, Banda Aceh, Bandung, Denpasar, Jakarta, Makassar, Manado, Palangkaraya, Palembang, Pekanbaru, Semarang, Surabaya, Surakarta, dan Jogyakarta. Sebagai indikator kebijakan yang dinilai adalah mendirikan usaha, mengurus izin-izin untuk mendirikan bangunan, dan pendaftaran properti.
Berdasarkan laporan tersebut, proses mendirikan usaha dan mengurus izin-izin untuk mendirikan bangunan paling mudah dilakukan Jogyakarta.
Baca Juga:
JAKARTA- Survei dan analisa dari Doing Business (DB) di Indonesia 2010 menunjukkan Yogyakarta (Jogja) merupakan daerah yang terbaik dalam investasi
BERITA TERKAIT
- Satgas Semikonduktor Indonesia dan Purdue University Teken MoU, Menko Airlangga: Momentum Bersejarah
- Jasaraharja Putera & MNC Insurance Teken Kerja Sama Pemasaran
- GB Sanitaryware dan Christian Sugiono Garap Project Rahasia di Bali
- Pertamina Patra Niaga Tingkatkan Inspeksi ke SPBU
- Lewat Transisi Energi Terbarukan, Indonesia Bisa Menurunkan Emisi GRK
- KAI Living Gondangdia Masuki Tahap Penyelesaian