Johan Budi Sanjung Jokowi
Kamis, 19 Februari 2015 – 11:11 WIB

Calon Plt Komisioner KPK, Johan Budi. Foto: Dokumen JPNN.com
"Tadi (dalam pidato) Pak Presiden Jokowi berharap agar Kapolri yang mau diusulkan bisa jaga hubungan dengan KPK. Sebaliknya KPK juga bisa menjaga hubungan. Ini dalam maknanya," jelas Johan.
Baca Juga:
Saat ditanya bagaimana nasib kasus-kasus yang ditangani KPK di tengah semua upaya rekonsiliasi ini, Johan menjawab diplomatis. Menurutnya, langkah-langkah ke depan baru bisa disampaikan setelah semua pimpinan dan Plt bertemu.
"Saya tentu enggak bisa bicarakan tindak lanjut sebelum kami berkumpul, lima pimpinan karena kerja di KPK harus semua pimpinan. Mungkin nanti bisa disampaikan setelah resmi bertemu," pungkas mantan Juru Bicara KPK ini.(dil/jpnn)
JAKARTA - Calon Plt Komisioner KPK, Johan Budi SP memuji keputusan-keputusan yang disampaikan Presiden Joko Widodo terkait KPK dan Polri, kemarin.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'aruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya