Johann Zarco Pimpin FP3 MotoGP Eropa, Tetapi Gagal Masuk 10 Besar
Sabtu, 07 November 2020 – 18:16 WIB
Sementara rekan satu timnya di Monster Energy Yamaha Maverick Vinales juga gagal tembus 10 Besar (kombinasi waktu FP1, 2 dan 3 yang menentukan lolos otomatis ke Q2).
Vinales bahkan harus memulai balapan besok malam dari pit lane (start lima detik setelah lampu padam), lantaran melebihi batas pemakaian lima mesin per musim.
Q1 MotoGP Eropa akan dimulai pukul 20.50 WIB, diikuti dengan Q2 yang menjadi puncak kualifikasi mulai pukul 21.15 WIB. (adk/jpnn)
crash
Selain Johan Zarco, Valentino Rossi juga tidak termasuk 10 Besar pembalap yang lolos otomatis ke Q2 MotoGP Eropa.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Klasemen MotoGP 2024: Pecco Masuk Klub Elite, Ada Marquez & Rossi
- Gandeng Tim MotoGP, Castrol Tingkatkan Spesifikasi 2 Pelumas Ini
- Di MotoGP Indonesia 2024, Johann Zarco Pakai Livery Batik, Keren!
- Live Streaming Kualifikasi MotoGP Emilia Romagna, Valentino Rossi jadi Sorotan
- Tegas! Begini Pecco Menyikapi Perseteruan Rossi Vs Marquez
- Berita Duka, Luca Salvadori Meninggal Dunia, Valentino Rossi Lakukan Sesuatu