John Kei Dikabarkan jadi Mualaf, Ternyata Foto Editan
Senin, 18 September 2017 – 07:06 WIB
Sementara itu, Juru Bicara Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Syarpani saat dikonfirmasi menyatakan, kabar John Kei mualaf tidaklah benar.
Dia sudah menghubungi kepala keamanan lapas untuk memastikan kebenaran kabar tersebut.
”Saya juga sudah hubungi kepala seksi pembinaan lapas, Bapak Yohanis Varianto, bahwa kabar itu tidak benar. Bahkan, yang bersangkutan tengah mempelajari ilmu agama untuk menjadi pendeta,” kata Syarpani. (tyo/gun/eko/c11/fat)
Dalam foto tersebut, John Kei yang disebut menjadi mualaf mengenakan kopiah berwarna putih.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemendes PDT Pastikan Info Rekrutmen Pendamping Lokal Desa 2024-2025 Hoaks
- Anggap Pernyataan Budi Arie Hoaks, Tim Pemenangan Pram-Doel Layangkan Somasi
- Jubir Pramono-Rano Pastikan Pernyataan Menkop Budi Arie Hoaks
- Budi Arie Dinilai jadi Korban Hoaks soal Judi Online
- Lawan Hoaks di Indonesia, TikTok Memperkenalkan Fitur Keamanan
- Cabup Empat Lawang Joncik Muhammad Diisukan Meninggal, Teman & Keluarga Menangis