Jokowi Anugerahkan Tanda Jasa & Kehormatan kepada 64 Tokoh, Ada Bahlil hingga Budi Arie

Jokowi Anugerahkan Tanda Jasa & Kehormatan kepada 64 Tokoh, Ada Bahlil hingga Budi Arie
Presiden Joko Widodo menganugerahkan Tanda Jasa dan Tanda Kehormatan Republik Indonesia kepada 64 tokoh di Istana Negara, Jakarta, pada Rabu (14/8). Foto: dokumentasi Biro Pers Istana

Dalam kesempatan tersebut, Presiden juga menganugerahkan Tanda Kehormatan Bintang Budaya Parama Dharma berdasarkan Keputusan Presiden RI Nomor 107/TK/TH 2024.

Tanda kehormatan tersebut diberikan kepada ahli waris almarhum Ali Manshur Shiddiq (pencipta selawat badar) dan ahli waris almarhum Djauhar Zaharsyah Fahrudin Roesli (seniman kebudayaan). (mcr4/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menganugerahkan Tanda Jasa dan Tanda Kehormatan Republik Indonesia kepada 64 tokoh di Istana Negara, Jakarta, pada Rabu (14/8).


Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News