Jokowi Bantah Insiden Pengusiran oleh Puan
Tegaskan Pertemuan Evaluasi Tanpa Nanan dan Puan

Puan merupakan putri Megawati dari pernikahannya dengan mendiang Taufik Kiemas. Sedangkan Prananda atau yang dikenal dengan panggilan Nanan merupakan putra Megawati dari pernikahannya dengan mendiang Surendro.
Dalam pemberitaan itu disebut bahwa Jokowi sebelum pertemuan menyalahkan strategi politik PDIP sehingga perolehan suara di pileg tak menembus target 27 persen. Pernyataan Jokowi itu disebut membuat Puan meradang karena merasa disalahkan. Hingga akhirnya dalam pertemuan yang juga dihadiri sejumlah petinggi PDIP itu Puan menumpahkan kemarahannya dan mengusir Jokowi.
Bukan hanya itu, Megawati juga dikabarkan meneteskan air mata dalam pertemuan itu. Penyebabnya bukan karena Jokowi diusir tetapi karena menyaksikan langsung pertikaian putra-putrinya sendiri.(ara/jpnn)
JAKARTA - Calon presiden dari PDI Perjuangan, Joko Widodo alias Jokowi membantah kabar bahwa dirinya diusir oleh Puan Maharani dari pertemuan untuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung