Jokowi Baru Membuka Pidato, Anies Baswedan Menutup Mata
jpnn.com, BALI - Presiden Joko Widodo (Jokowi) berpidato dalam agenda pengarahan kepada para menteri, kepala lembaga, kepala daerah, dan BUMN tentang Aksi Afirmasi Bangga Buatan Indonesia di Bali, Jumat (25/3).
Dalam acara itu, hadir sejumlah menteri Kabinet Indonesia Maju dan gubernur se-Indonesia.
Gubernur itu, antara lain Anies Baswedan, Ganjar Pranowo, Edy Rahmayadi, Khofifah Indar Parawansa, hingga Sri Sultan Hamengku Buwono X.
Presiden Jokowi baru saja diberikan waktu untuk menyampaikan arahannya.
Mantan gubernur DKI Jakarta itu menyampaikan salam hormat kepada hadirin yang datang.
Pada acara yang disiarkan akun Setpres di YouTube itu, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan terlihat tersorot kamera dalam beberapa detik.
Dia berada di antara Gubernur Sri Sultan Hamengku Buwono dan Gubernur Gorontalo Rusli Habibie.
Anies tampak memejamkan mata.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tampak memejamkan mata saat Presiden Jokowi baru membuka pidato.
- Pertemuan RK dengan Prabowo dan Jokowi Jadi Sinyal KIM Plus Tegak Lurus Dukung RIDO
- Golkar DKI: Dari Awal Pak Prabowo & Pak Jokowi Mendukung Ridwan Kamil
- Setelah Makan Bareng Prabowo, Ridwan Kamil Sowan ke Jokowi di Solo
- Kronologi Anak Drummer Matta Band Meninggal Dunia di Bali
- Survei: Pemilih Prabowo Subianto dan Anies Baswedan akan Pilih Ridwan Kamil-Suswono
- Tom Lembong Ditangkap, Anies: Dia Orang yang Lurus, Tak Neko-Neko