Jokowi Belum Beri Lampu Hijau untuk Moratorium UN
Kamis, 08 Desember 2016 – 06:54 WIB

Wakil Presiden Jusuf Kalla. Foto: dok jpnn
Sementara itu, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy enggan berkomentar banyak terkait hasil rapat bersama Presiden Joko Widodo tersebut.
Menurut Muhadjir, pada rapat tersebut belum ada keputusan terkait soal moratorium UN yang merupakan gagasannya itu.
”Sabar, pada rapat tadi belum ada keputusan. Nanti ada waktunya,” ujar Muhadjir Effendy. (nas/dil/jpnn)
JAKARTA- Pemerintah masih mempertimbangkan usulan moratorium ujian nasional (UN) untuk tingkat sekolah menengah. Hal itu menjadi keputusan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental