Jokowi Berharap Presiden 2024 Bisa Melanjutkan Programnya, Rizal Ramli: Yang Mana?
Minggu, 12 Juni 2022 – 18:18 WIB

Rizal Ramli kritik Jokowi. Foto: dok/JPNN.com
Namun, kepala negara menggarisbawahi tentang keberlanjutan program era pemerintahan sebelumnya.
Jokowi mengatakan itu saat berpidato di acara HUT Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) di JCC, Jakarta, Jumat (10/6).
"Pemimpinnya siapa pun terserah, tetapi yang dilanjutkan adalah programnya, supaya ada kontinuitas, supaya ada keberlanjutan," kata Jokowi, Jumat. (ast/jpnn)
Rizal kemudian mempertanyakan program pemerintahan Jokowi mana yang perlu dilanjutkan?
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Heboh Isu Ijazah Palsu, Jokowi Bukan Satu-satunya Sasaran Tembak
- Utus Jokowi ke Pemakaman Paus, Prabowo Titipkan Pesan Khusus
- 5 Berita Terpopuler: Berita Bikin Panik Honorer, Ribuan CPNS 2024 Jadi Mengundurkan Diri, Waduh
- 5 Berita Terpopuler: Jangan Sepelekan Peringatan Ahli Hukum, Semua ASN Wajib Tahu, karena Sangat Mudah Memberhentikan PPPK
- Prabowo Utus Jokowi hingga Natalius Pigai Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus
- Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Pengamat: Kegagalan Memaknai Demokrasi dan Cara Beroposisi yang Sehat