Jokowi Berkemah di IKN Nusantara, Isran Noor: Alhamdulillah, Persiapan Sudah Dikerjakan

Menariknya, lanjut Isran, setiap gubernur yang hadir diwajibkan memakai pakaian adat masing-masing provinsi.
"Karena ini Ibu Kota Negara Nusantara, maka tamu (gubernur) akan memakai pakaian adat nusantara dari masing-masing provinsi,” ujarnya.
Namun, kata Isran, yang akan menginap berkemah bersama presiden hanya lima gubernur se Kalimantan, yaitu Kaltim, Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan, Kalimantan Tengah dan Kalimantan Utara.
Lebih lanjut Isran menjelaskan dalam acara tersebut Presiden Jokowi akan memberikan arahan kepada gubernur se-Indonesia, sekaligus syukuran termasuk melakukan ritual adat istiadat untuk menyambut pembangunan IKN Nusantara.
"Selain itu, ada ritual masing-masing gubernur membawa satu liter air yang berasal dari daerah masing-masing, yang mana air tersebut nantinya akan dimasukkan dalam satu wadah yang sudah dipersiapkan panitia," jelas Isran Noor. (antara/jpnn)
Isran Noor mengatakan Pemprov Kaltim sudah mempersiapkan agenda Jokowi bersama lima gubernur se-Kalimantan berkemah di IKN Nusantara.
Redaktur & Reporter : Boy
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- Matahari Kembar
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah