Jokowi Capres PDIP, PKB Sodorkan Cak Imin
Jumat, 23 Februari 2018 – 19:00 WIB

Ketua Umum DPP PKB Muhaimin Iskandar. Foto: Dok. JPNN.com
“Segala kemungkinan terbuka sampai akhir Juni, tapi sejauh ini aspirasi yang terjaring kuat ke Jokowi,” ungkapnya.
Seperti diketahui dalam rapat kerja nasional (rakernas) ketiga di Bali, Jumat (23/2), PDI Perjuangan mengusung Jokowi menjadi capres 2019. Jokowi pun membenarkan hal ini.
“Jadi dalam rakernas ketiga PDIP di Bali, Ketum PDIP Ibu Megawati Soekarnoputri dengan menggunakan hak prerogatifnya yang diberikan oleh kongres partai telah menetapkan kembali saya sebagai capres 2019-2024,” kata Jokowi di sela-sela rakernas. “Secara pribadi saya ucapkan terima kasih atas kepercayaan yang diberikan.” imbuhnya. (boy/jpnn)
Parati Kebangkitan Bangsa dan partai lain langsung merespons begitu mendengar Jokowi capres PDIP.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Ramadan Fest Digelar, Cak Imin: Saatnya UMKM Berperan
- Dihadiri Waka MPR Rusdi Kirana dan Menko Gus Imin, Ramadhan Fest 1446 H Resmi Dibuka
- Muhaimin Mampir ke Sundown Markette, Dukung Sinergitas UMKM Bersama Pemerintah
- Gus Imin Titip 3 Pesan Penting saat Silaturahmi Ramadan PKB
- Munas IKA PMII Dibuka, Cak Imin: Inilah Kami, Wahai Indonesia
- Luncurkan Buku Manajemen Haji, Cak Imin Sampaikan Usulan Penting