Jokowi Copot Archandra, Masyarakat Minang Kecewa
Selasa, 16 Agustus 2016 – 18:23 WIB

Archandra Tahar semasa masih menjadi menteri ESDM bersama Dirut PLN Sofyan Basir. Foto: Humas PLN
"Jadi sebelum mengangkat putra-putri terbaik Minangkabau, presiden semestinya mempertimbangkan berbagai hal secara matang. Pengorbanan besar Arcandra serasa menyakitkan bagi orang Minang ketika kemudian digugurkan Presiden Jokowi," ujar Arcandra.
Untuk itu, kata Andre, masyarakat Minang meminta Jokowi tetap memberi kesempatan ke Archandra untuk berbakti dan berkontribusi bagi pembangunan Indonesia ke depan. "Presiden juga harus menjawab sendiri perihal pengangkatan dan pemberhentian Arcandra, bukan buang badan dan menyerahkan penjelasan pemberhentian kepada Mensesneg," ujar Andre.(gir/jpnn)
JAKARTA - Keputusan Presiden Joko Widodo mencopot Archandra Tahar dari posisi menteri energi dan sumber daya mineral (ESDM) menyisakan kekecewaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?