Jokowi Dilantik Lagi, PDIP Tumpengan di Tugu Proklamasi
Minggu, 20 Oktober 2019 – 20:56 WIB
"Kita bukan bangsa pengemis, pemohon atau peminta-minta. Kita adalah bangsa yang berdiri di atas kaki sendiri," tegas Hasto.
Di samping itu, Hasto juga menginginkan susunan menteri di kabinet mendatang solid dan memiliki niat tulus dalam membangun bangsa. Politikus kelahiran 1966 yang berulang tahun setiap 7 Juli itu mengingatkan menteri-menteri pembantu Presiden Jokowi di kabinet yang akan datang tidak membangun citra demi Pemilihan Presiden 2024.
"Tak perlu saling jegal. Menjadi menteri adalah menjadi pembantu presiden. Bukan untuk kibarkan bendera untuk Pemilihan Presiden 2024. Kalau niatnya seperti itu, kita bulat suarakan tidak usah dimasukkan dalam kabinet," kata Hasto.(tan/jpnn)
DPP PDIP menggelar acara syukuran untuk merayakan pelantikan Joko Widodo - KH Ma’ruf Amin sebagai Presiden - Wakil Presiden RI 2019-2024.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA PELANTIKAN PRESIDEN LAINNYA:
-
Satgas Kamseltibcarlantas Pastikan Lalu Lintas Riau Aman saat Pelantikan Presiden
-
Ribuan Kader PPP Meriahkan Pelantikan Prabowo-Gibran di Acara Pesta Rakyat
-
Cara Ganjar Pranowo Mengucapkan Selamat Kepada Prabowo
-
Akhirnya, Prabowo Subianto di Istana
-
Ketua MPR RI Gaungkan Dukungan untuk Palestina saat Pelantikan Presiden
BERITA TERKAIT
- Ridwan Kamil Sindir Pramono di Panggung Debat, Bawa-bawa Anies dan PDIP
- Sebelum Ahok Jadi Elite Partai, PDIP Sudah Pertimbangkan Anies Jadi Cagub Jakarta
- Hasto Ajak Rakyat Merenung, Apakah Jokowi dan Keluarganya Harus Dibiarkan
- PDIP Ajak Masyarakat Pilih Pemimpin yang Bawa Jatim dan Surabaya Lebih Maju
- Sebelum Ahok Jadi Pengurus, PDIP Masukkan Anies ke dalam Bursa Cagub DKI
- Pilkada Kota Yogyakarta: Hasto-Wawan Berkomitmen Menciptakan Hunian Layak bagi Warga