Jokowi Diminta Ganti Menteri Non Parpol Bidang Perekonomian
Rabu, 13 Juli 2016 – 22:12 WIB

Presiden Joko Widodo. FOTO: JPNN.com
Namun Fadli menyarakan agar Presiden harus melakukan melakukan satu evaluasi terhadap kinerja menteri terkait kepuasan ditingkat masyarakar.
"Sebenarnya yang diharapkan menteri yang harus lebih baik di bidang ekonomi menjadi masalah besar. Presiden harus memiliki tim yang betul-betul kuat orang yang terbaik diantara yang terbaik," tegas Fadli.
Dia juga tidak mempermasalahkan bilamana menteri yang mengurus ekonomi dari partai politik. "Kalau parpol pendukung pemerintah mampu mengurus ekonomi, apa salahnya dikasih posisi. Pastinya carilah dari parpol pendukung pemerintah adalah orang-orang terbaik, bukan lantas disodorkan orang yang baru belajar," paparnya.(fri/jpnn)
JAKARTA - Wacana pergantian menteri kembali mencuat. Desakan pergantian dari beberapa kalangan yaitu menteri non parpol dibawah Kementerian Koordinator
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 4 Napi Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan, 16 Sipir Diperiksa
- Menteri UMKM Maman Abdurrahman Jadi Calon Tunggal Ketum IKA Trisakti
- Peringatan Hari Kartini Momentum Meningkatkan Harkat dan Martabat Kaum Perempuan
- Jamin Keselamatan Kerja Buruh, Senator Filep: Percepat Revisi UU SJSN & Ratifikasi Konvensi ILO 102/1952
- Peringati Hari Kartini, Wamendagri Ribka: Perempuan Harus Bangkit dan Bertransformasi
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian