Jokowi Hengkang, JK Datang
Kamis, 26 Juni 2014 – 14:29 WIB

Calon wakil presiden (cawapres) Jusuf Kalla saat tiba di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Kamis (26/6). Foto: Ricardo/JPNN.Com
jpnn.com - JAKARTA - Calon Wakil Presiden Jusuf Kalla alias JK menyambangi Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta, Kamis (26/6). Tujuan kehadiran JK di KPK adalah untuk klarifikasi terkait harta kekayaan miliknya.
JK datang sekitar pukul 12.55 WIB. Ia tiba selang 30 menit setelah calon presiden Joko Widodo alias Jokowi merampungkan proses klarifikasi harta kekayaan di KPK.
JK datang dengan menggunakan mobil Toyota Nave bernomor polisi B 1495 SYW. Namun, ia tidak memberikan komentar apapun.
Baca Juga:
JK yang mengenakan kemeja putih lengan panjang hanya melemparkan senyum kepada wartawan. Setelah itu, ia langsung masuk ke ruang tunggu KPK. (gil/jpnn)
JAKARTA - Calon Wakil Presiden Jusuf Kalla alias JK menyambangi Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta, Kamis (26/6). Tujuan kehadiran JK di KPK adalah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung