Jokowi Heran Jakarta Dapat Adipura
Senin, 10 Juni 2013 – 14:55 WIB
JAKARTA - Empat wilayah kota administratif di Provinsi DKI Jakarta meraih penghargaan Adipura tahun 2013. Keempat kota yakni Jakarta Barat, Jakarta Timur, Jakarta Selatan dan Jakarta Pusat.
Saat ditanya tanggapannya mengenai prestasi ini, Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo menolak untuk berkomentar. Menurutnya, hal tersebut lebih pantas dijawab oleh Kementerian Lingkungan Hidup selaku pemberi penghargaan.
"Ya, nggak tahu, tanya sama yang nilai," kata Jokowi di Balai Kota DKI Jakarta, Senin (10/6).
Penyerahan penghargaan Adipura dilangsungkan tadi siang di Istana Negara. Penghargaan diserahkan oleh Presiden SBY bersama Menteri Lingkungan Hidup Balthasa Kambuaya.
JAKARTA - Empat wilayah kota administratif di Provinsi DKI Jakarta meraih penghargaan Adipura tahun 2013. Keempat kota yakni Jakarta Barat, Jakarta
BERITA TERKAIT
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
- Mensos Gus Ipul Beri Bantuan Biaya Perbaikan Rumah Kepada Korban Longsor di Padang Lawas
- ASR Komitmen Bangun Penegakan Hukum Transparan & Adil di Sultra
- Hendri Satrio jadi Ketua IKA FIKOM Unpad
- Info Terkini OTT KPK yang Menyeret Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah