Jokowi : Hubungan Muslim Indonesia-Tiongkok Terjalin Sejak Lama
Minggu, 14 Mei 2017 – 17:52 WIB
“Ternyata hubungan dengan Tiongkok dimulai pada abad 15 lalu ketika muslim Tiongkok berdagang, mendarat di Lasem, di Palembang. Sehingga hubungan antara Tiongkok dan kita itu sudah cukup lama,” jelasnya.
Turut mendampingi Presiden, Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, Menteri Sekretaris Negara Pratikno, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi dan Duta Besar Republik Indonesia untuk RRT Soegeng Rahardjo.(fat/jpnn)
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan apresiasinya kepada Imam Masjid Niujie, Ali Yang Gunjun dan Ketua Asosiasi Islam Tiongkok Yang Faming
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Wanita Global
- Halaman Belakang
- WNA China Tewas Kecelakaan di Sungai Musi, Dokter Forensik Ungkap Temuan Ini
- Bertemu Pengusaha RRT, Presiden Prabowo: Kami Ingin Terus Bekerja Sama dengan China
- Temui Para Taipan Tiongkok, Prabowo Amankan Investasi Rp 156 Triliun
- Jokowi Seharusnya Tidak Memanfaatkan Prabowo Demi Kepentingan Politik Pribadi