Jokowi Kalahkan Mega, PDIP Panik
Jumat, 08 Februari 2013 – 06:22 WIB

Jokowi Kalahkan Mega, PDIP Panik
Tjahjo lebih lanjut memastikan bahwa Jokowi adalah orang yang amanah. Baik dalam menjalankan tugas partai maupun tugas sebagai gubernur seperti yang diharapkan masyarakat DKI saat memilihnya dalam pilkada lalu. "Saya kira Pak Jokowi bukan tipe begitu (tidak amanah, Red)," katanya.
Baca Juga:
Meski begitu, dia mengucapkan terima kasih kepada masyarakat yang telah memberikan kepercayaan besar kepada Jokowi. PDIP sebagai partai asal Jokowi hanya ingin menjaga Jokowi agar tidak salah langkah.
"Terima kasih kepada masyarakat yang memberikan apresiasi kepada Jokowi. Pada akhirnya, semua terpulang kepada Jokowi sendiri. Partai kan menjaga nama kadernya sendiri," tandas anggota Komisi I DPR itu. (pri/c4/agm)
JAKARTA--Hasil survei Pusat Data Bersatu (PDB) pimpinan Didik Rachbini membuat kalangan PDIP panas dingin. Maklum saja, survei yang dirilis Rabu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi