Jokowi Kunker ke Ukraina dan Rusia, PRIMA: Bukti Nyata Politik Indonesia Bebas Aktif

Selama ini, para pemimpin negara-negara tersebut hanya memberikan seruan saja. Belum ada tindakan dan upaya nyata untuk mendamaikan Rusia dan Ukraina.
“Tak cukup hanya seruan, tindakan nyata untuk mendamaikan kedua belah pihak harus dilakukan,” tukasnya.
Alif menuturkan, dalam setiap kesempatan, Ketua Umum PRIMA Agus Jabo Priyono telah menegaskan bahwa sikap PRIMA terhadap kebijakan pemerintah adalah yang baik didukung dan yang tidak baik harus dikritik.
Oleh sebab itu, menurut Alif Kamal, misi damai yang dibawa Presiden Jokowi dalam kunjungannya tersebut didukung .
"Kita semuan mendoakan agar upaya itu membuahkan hasil," ujar Alif Kamal.
Menurut Alif, misi damai Jokowi ke Ukraina ini adalah kebijakan yang baik bagi rakyat.
"Semoga Pak Jokowi beserta rombongan bisa pulang ke tanah air dengan selamat,” pungkas Alif Kamal.(fri/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Partai Rakyat Adil Makmur (PRIMA) mendukung misi perdamaian yang diusung oleh Presiden Indonesia Joko Widodo dalam kunjungan ke Ukraina dan Rusia.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
- Pak Luhut Sudah ke Rumah Jokowi di Hari Pertama, Ada Kompol Syarif
- NasDem Menghormati Jika Jokowi Pilih Gabung PSI
- Hasil Survei Cigmark Tentang Ketua Wantimpres, Setia Darma: Jokowi Cocok dan Layak
- Apakah Jokowi Akan Bergabung dengan PSI? Begini Analisis Pakar
- Sinyal Jokowi Gabung PSI Makin Kuat, Golkar: Pasti Ada Hitungan Politik
- Pengamat Politik Sebut Wajar Jokowi Diunggulkan Jadi Ketua Wantimpres RI