Jokowi Larang Ekspor Minyak Goreng, Pakar Ingatkan Kejadian Batu Bara

“Pasokan 20 persen dari total ekspor CPO untuk kebutuhan minyak goreng lebih dari cukup. Sekali lagi tidak tepat apabila pelarangan total ekspor dilakukan,” jelas dia.
Bhima menyebutkan selama ini masalah minyak goreng justru ada pada sisi produsen dan distributor yang pengawasannya lemah.
Penghentian ekspor juga tak menjamin bahwa harga minyak goreng dalam negeri akan turun.
“Belum tentu harga akan otomatis turun kalau tidak dibarengi dengan kebijakan HET di minyak goreng kemasan,” tambah Bhima.
Presiden Joko Widodo memutuskan melarang ekspor minyak goreng dan bahan bakunya.
Eks Gubernur DKI Jakarta itu menyatakan telah melakukan rapat untuk pemenuhan kebutuhan bahan pokok rakyat, terutama minyak goreng.
"Dalam rapat tersebut saya putuskan untuk melarang ekspor bahan baku minyak goreng dan minyak goreng mulai Kamis 28 April 2022," tegas Presiden Jokowi dalam konfrensi pers, Jumat (22/4). (mcr4/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Larang ekspor minyak goreng, Jokowi justru dinilai mengulang kesalahan seperti yang terjadi pada komoditas batu bara
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
- Koordinator Gerakan Indonesia Cerah Pertanyakan Kepada Kelompok Kerap Sudutkan Jokowi
- Jokowi Tempuh Jalur Hukum Perihal Tudingan Berijazah Palsu, Pengamat Politik Boni Hargens: Ini Pelajaran Berdemokrasi
- Heboh Isu Ijazah Palsu, Jokowi Bukan Satu-satunya Sasaran Tembak
- Utus Jokowi ke Pemakaman Paus, Prabowo Titipkan Pesan Khusus
- 5 Berita Terpopuler: Berita Bikin Panik Honorer, Ribuan CPNS 2024 Jadi Mengundurkan Diri, Waduh
- 5 Berita Terpopuler: Jangan Sepelekan Peringatan Ahli Hukum, Semua ASN Wajib Tahu, karena Sangat Mudah Memberhentikan PPPK