Jokowi Memang Kekinian, Pejabat Lain Harus Meniru
Rabu, 15 Maret 2017 – 20:21 WIB

Jokowi (kanan). Foto: Balikpapan Pos/JPNN
Artis seksi Yeyen Lydia juga menilai vlog Jokowi sangat menghibur.
"Asyik dong punya presiden kekinian. Kalau zaman Presiden Soekarno dan Presiden Soeharto sudah ada smartphone pasti melakukan hal sama. Jadi saya, sih, malah senang melihat unggahan Pak Jokowi, jadi lebih tahu kepribadian beliau," ujarnya. (esy/jpnn)
Vlog kelahiran anak kambing yang diunggah Presiden Joko Widodo ke YouTube mendapat sambutan hangat para netizen.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- PSI Paling Dekat dengan Jokowi, Wajar Mengadopsi Partai Super Tbk
- PSI Adopsi Ide Partai Super Tbk Jokowi, Ini Kata Pakar soal Dampaknya
- Siap Bergabung, Bara JP Nilai Partai Super Tbk ala Jokowi Punya Potensi Besar
- Survei LPI, Boni Hargens: Jokowi Tepat Jadi 'Penasihat Agung' Presiden Prabowo
- PSI Perorangan Kendaraan Politik Anyar Jokowi? Pakar Bilang Begini
- Sebut Partai Perorangan Sudah Diadopsi, Jokowi Ingin Membesarkan PSI?