Jokowi Minta Masyarakat Contoh Korea Selatan Agar Produktif dan Berkualitas
Kamis, 15 Juni 2023 – 14:14 WIB
Di lokasi yang sama, Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Suharso Monoarfa menyebutkan bahwa pada 2037 pendapatan per kapita warga Indonesia setara negara maju.
"Kita harapkan akan menjadi negara dengan pendapatan per kapita setara negara maju, diperkirakan akan mencapai 30.300 US dolar per kapita atau kita akan mencapai 21.000 pada 2037," tutur Suharso. (mcr4/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Jokowi meminta agar masyarakat Indonesia bisa mencontoh Korea Selatan yang memiliki SDM produktif dan berkualitas.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Pakar Politik Menyamakan Jokowi dengan Pembunuh Berdarah Dingin, Ini Sebabnya
- Jokowi Aktif Mendukung Paslon Tertentu, Al Araf: Secara Etika Itu Memalukan
- Al Araf Nilai Jokowi Memalukan Turun Kampanye di Pilkada 2024
- Pengamat Heran PDIP Protes Mega Ada di Stiker 'Mau Dipimpin Siapa?'
- Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
- Prabowo Seorang Kesatria, Harus Tegas Hadapi Cawe-Cawe Jokowi di Pilkada