Jokowi Ogah Tanggapi Dugaan Sabotase Latuharhary
Jumat, 18 Januari 2013 – 19:43 WIB

Upaya perbaikan tanggul dan rel di Jalan Latuharhari, Jakarta, terus dilakukan, Jumat (18/1). Foto: Ade Sinuhaji/JPNN
Menurutnya, penyebab jebolnya BKB, karena kuatnya arus aliran air akibat curah hujan yang tidak henti-henti sepanjang Kamis (17/1), hingga Jumat (18/1) pagi. Namun begitu kelalaian petugas, juga menjadi salah satu penyebab.
Baca Juga:
“Namanya ada tanggul kan harus dikontrol. Ini manajemen kontrol menurut saya yang kurang. Misalnya ada yang digerus oleh air, mungkin ada yang digerus oleh masyarakat. Ini memang harus dicek dan dikontrol terus," ujarnya.(gir/jpnn)
JAKARTA – Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo, tidak ingin menanggapi dugaan jebolnya tanggul Banjir Kanal Barat (BKB) karena adanya sabotase.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS