Jokowi, Prabowo, Gibran Melakukan Pertemuan Mendadak di Solo
Minggu, 13 Oktober 2024 – 19:29 WIB
"Iya, makanya ini saya mau pulang dulu," katanya.
Meski demikian, dia enggan menyampaikan topik apa saja yang dibahas oleh mereka.
Terkait hal itu, Ketua DPC Gerindra Surakarta Ardianto Kuswinarno mengatakan kegiatan Prabowo Subianto di Solo merupakan agenda mendadak.
"Kami diberi tahu itu bukan kegiatan partai. Makanya kami diperintahkan tidak boleh mendampingi," katanya. (antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Prabowo Subianto, Gibran Rakabuming Raka, dan Jokowi melakukan pertemuan tertutup di Solo, Jateng.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Jawab Tudingan, Dolfie PDIP Bilang Aturan PPN 12% Diinisiasi Pemerintahan era Jokowi
- Bonnie: Sensor Karya di Lukisan Yos Suprapto Bisa jadi Preseden Buruk Pemerintahan Prabowo
- Prabowo Bakal Berkantor dan Kerja di IKN pada 2028
- Chandra Soroti Arah Kebijakan Amnesti 44 Ribu Narapidana Era Prabowo
- Prabowo Usul Pengampunan Koruptor, Nasir Djamil Singgung Inisiatif Menteri
- Perdana di Era Prabowo, Pameran Lukisan Tunggal Seniman Kawakan Ini Diberedel