Jokowi Pulang Selasa Pagi, Malam Hujan Deras, Angin Kencang, Petir Menggelegar
Rabu, 16 Maret 2022 – 17:21 WIB

Gubernur Kaltim Isran Noor ketika meninjau lokasi banjir di Kota Balikpapan, Rabu (16/3/2022) siang. Foto: Tim Basarnas Kaltimtara.
Sebagaimana diketahui, Presiden Jokowi meninggalkan Balikpapan melalui Bandara Sultan Aji Muhammad Sulaiman (SAMS) Sepinggan, Balikpapan, pada Selasa pagi.
Presiden berada di Kaltim selama tiga hari. Kunjungannya di Bumi Mulawarman dalam rangka menggelar acara syukuran, ritual adat penyambutan pembangunan IKN Nusantara.
Orang nomor satu di Indonesia itu juga berkemah di titik nol lokasi pembangunan Istana Negara. (mcr14/jpnn)
Presiden Jokowi meninggalkan IKN Nusantara, pulang ke Jakarta pada Selasa pagi, malam hari Balikpapan dilanda hujan deras, angin kencang disertai petir.
Redaktur : Soetomo
Reporter : Arditya Abdul Aziz
BERITA TERKAIT
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peserta Sespimmen Menghadap ke Jokowi, Pengamat: Berisiko Ganggu Wibawa Prabowo
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya