Jokowi Resmikan PYCH di Jayapura, Menaker Ida Bilang Begini
Keberadaan PYCH diyakini akan menunjang berbagai program pemerintah dalam menyiapkan generai muda yang kompeten di Tanah Papua.
Dia sendiri selama ini telah membuat berbagai program dan kebijakan guna mendukung pembangunan SDM di Tanah Papua, di antaranya pelatihan vokasi berbasis kompetensi, pemagangan, pelatihan peningkatan produktivitas, akreditasi lembaga pelatihan kerja, dan pembangunan Skill Development Center (SDC).
Menaker Ida berharap kolaborasi antar-berbagai stakeholders terus diperkuat dalam rangka meningkatkan kompetensi SDM di Papua.
"Karena memang dibutuhkan sinergi dan kolaborasi dari semua sektor mulai dari Pemerintah Pusat dan Daerah, sektor swasta, hingga seluruh elemen masyarakat untuk bisa mendukung program pembangunan yang ada di Papua," ujar Menaker Ida. (jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziah, hadir mendamping Presiden, Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Papua Youth Creative Hub (PYCH) di Jayapura,
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
- Dukungan Anies untuk Pram-Rano Bakal Berdampak Signifikan
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati
- Wamenaker Immanuel Ebenezer Ingin Negara Selalu Hadir Memajukan Industri Musik
- Ikuti Arahan Jokowi, Pujakesuma Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada DKI
- KPK Cecar Ipar Jokowi terkait Pengaturan Lelang di Kemenhub
- Tanggapi Dukungan Jokowi Kepada Ridwan-Suswono, Syafrudin Budiman: Tanda-Tanda Kemenangan