Jokowi Restui Gibran, Prabowo di Belakang Tersenyum
Minggu, 22 Oktober 2023 – 12:40 WIB
Gibran mengucapkan terima kasih kepada Partai Golkar yang telah mengusungnya menjadi bakal calon wakil presiden.
"Terima kasih kepada keluarga besar Golkar saya sangat mengapresiasi hasil rapim," kata Gibran di DPP Golkar, Sabtu (21/10).
Gibran mengatakan sikapnya selanjutnya akan melakukan koordinasi dengan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto.
"Untuk selanjutnya akan kami koordinasikan, akan kami tindak lanjuti bersama dengan Pak Prabowo," kata Gibran. (mcr8/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Bakal capres Koalisi Indonesia Maju Prabowo Subianto tersenyum saat Presiden Jokowi merestui apa pun keputusan Gibran soal Pilpres 2024.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati
- Jadi Pilihan Prabowo, Ahmad Ali-AKA Menyambut Kemenangan Besar di Pilkada Sulteng
- Laut China Selatan, Teledor Atau Terjerat Calo Kekuasaan
- Prabowo Bakal Suntik Mati Operasional PLTU dalam 15 Tahun
- Agustiar-Edy Siap Menjalankan Program Asta Cita Prabowo Demi Menyinkronkan Pembangunan Kalteng
- Kadin Munaslub Sebut Prabowo Akan Hadir di Rapimnas, Begini Tanggapan Kubu Arsjad