Jokowi Sebut Budaya Santun Telah Hilang, Ini Sebabnya
Rabu, 16 Agustus 2023 – 11:44 WIB
"Saya tahu ada yang mengatakan saya ini bodoh, plonga-plongo, tidak tahu apa-apa, Firaun, tolol. Ya, ndak apa-apa, sebagai pribadi saya menerima saja," ucap Jokowi.
Namun, Jokowi mengaku sedih. Dia mengatakan budaya santun bangsa seolah hilang.
"Namun, yang membuat saya sedih budaya santun dan budaya budi pekerti luhur bangsa ini, kok kelihatannya mulai hilang. Kebebasan dan demokrasi digunakan untuk melampiaskan kedengkian dan fitnah," ujarnya.(mcr8/jpnn)
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengaku tidak masalah ada yang menyebut dirinya bodoh, firaun hingga tolol.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Pengamat Heran PDIP Protes Mega Ada di Stiker 'Mau Dipimpin Siapa?'
- Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
- Prabowo Seorang Kesatria, Harus Tegas Hadapi Cawe-Cawe Jokowi di Pilkada
- Pilwalkot Semarang 2024: Restu & Doa Jokowi untuk Yoyok-Joss
- Lihat Senyum Jokowi saat Kampanye Luthfi-Yasin di Simpang Lima Semarang
- Dukungan Anies untuk Pram-Rano Bakal Berdampak Signifikan