Jokowi Sekadar Menakut-nakuti Anggota Kabinet?
Selasa, 26 Juli 2016 – 07:07 WIB

Presiden Joko Widodo. Foto: dok jpnn
Dengan begitu, kata Khikmawanto, publik bisa memahami kenapa reshuffle dilakukan oleh Presiden Jokowi. Sebab, pembangunan tetap harus berkelanjutan. Dengan begitu, kalau nantinya ada pergantian atau reshuffle maka penerusnya akan melanjutkan.
”Hanya saja perlu adanya pergantian untuk mempercepat pembangunan bukan karena tekanan parpol yang baru gabung pemerintah,” imbuhnya. (aen/dil/jpnn)
JAKARTA- Isu perombakan (reshuffle) kabinet dinilai hanya sebagai gertakan dari Presiden Joko Widodo (Jokowi). Tujuannya, agar para menteri menjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin