Jokowi Sepakat Perkuat Kerja Sama dengan Presiden Niger
Senin, 16 Oktober 2017 – 14:09 WIB
Di sisi lain, kedua pemimpin juga sepakat memulai pembahasan di bidang industri startegis dan energi dan terkait dengan kerja sama teknis. Indonesia, katanya, memiliki pengaman yang bisa dibagi kepada Niger.
"Untuk itu, Indonesia akan dengan senang hati menawarkan kerja sama dengan Niger di bidang teknis antara lain di bidang pertanian, perikanan, pendidikan, usaha kecil menengah, di bidang kesehatan dan keluarga berencana," tambah mantan wali kota Surakarta.(fat/jpnn)
Kunjungan Presiden Niger ini merupakan yang pertama ke Indonesia setelah pembukaan hubungan diplomatik kedua negara enam tahun yang lalu.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Jokowi Teken Pengesahan UU Kementerian Negara, Ini Perubahannya
- Jokowi Resmikan 24 Ruas Jalan dan Jembatan di Aceh, Begini Harapannya
- Soal Wacana Aksi 20 Oktober, Pengamat: Masyarakat Sebaiknya Bisa Menghargai Karya Jokowi
- Jokowi Bakal Meresmikan Istana Negara di IKN
- Dirjen IKP Sebut Hasil Survei Tingkat Kepuasan Publik Terhadap Kinerja Jokowi Masih Tinggi
- Jokowi Beri Penghargaan untuk Pengabdian KRI Nanggala-402 yang Tenggelam 2021 Lalu