Jokowi: Tak Ada Institusi Punya Kekuasaan Multak, Apalagi Diktator

Jokowi: Tak Ada Institusi Punya Kekuasaan Multak, Apalagi Diktator
Presiden Joko Widodo menghadiri simposium internasional "Mahkamah Konstitusi sebagai Pengawal Ideologi dan Demokrasi dalam Masyarakat Majemuk" di Universitas Sebelas Maret, Kota Surakarta, Jateng, Rabu (9/8). Foto: Setpres RI

"Dengan penghormatan itu maka setiap warga negara memiliki persamaan kedudukan dalam kehidupan bernegara. Tidak ada warga negara kelas satu, kelas dua, yang ada warga negara Republik Indonesia," tegasnya.

Simposium internasional yang secara resmi dibuka presiden berlangsung selama dua hari, 9-10 Agustus 2017 di Kota Surakarta. Pertemuan itu menjadi forum bertukar pikiran dan pengalaman bagi negara-negara anggota AACC, dalam memperkuat nilai-nilai konstitusi, negara hukum, dan prinsip-prinsip demokrasi.(fat/jpnn)


Presiden Joko Widodo mengatakan di Indonesia yang memegang teguh konstitusi, praktik demokrasi dibangun secara sehat. Dalam konteks kelembagaan negara


Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News