Jokowi Tegaskan APBN 2022 Fokus 6 Prioritas, Belanja Kesehatan Jadi yang Utama
Senin, 29 November 2021 – 17:25 WIB

Presiden Jokowi. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
fokuMulyani mengatakan untuk tahun depan pendapatan negara sesuai dengan undang-undang adalah Rp 1.846,1 triliun, terdiri atas perpajakan Rp 1.510 triliun, PNBP Rp 335 triliun, dan hibah Rp 0,6 triliun.
“Belanja negara tahun depan mencapai Rp 2.714,2 triliun, yang mana belanja pemerintah pusat mencapai Rp 1.944,5 triliun dan TKDD Rp 769,6 triliun. Tahun depan kita masih mengalami defisit sebesar 4,85 persen dari PDB atau Rp 868 triliun," papar Sri Mulyani. (tan/jpnn)
Presiden Joko Widodo menyatakan APBN 2022 difokuskan pada enam prioritas dengan tujuan membangkitkan ekonomi nasional dan mendukung reformasi struktural.
Redaktur : Boy
Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Catatan Utang Indonesia Terbaru, Sebegini Nilainya
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine