Jokowi: Terminal Baru Bandara Sam Ratulangi Dibangun September
Kamis, 04 Juli 2019 – 13:44 WIB

Presiden Jokowi saat mendengar penjelasan soal rencana perluasan bandara Sam Ratulangi, saat kunjungan kerja ke Kota Manado, Kamis (4/7). Foto: Setpres
Perluasan tersebut diperkirakan akan dapat melayani hingga 6 juta penumpang per tahun dari yang sebelumnya berada pada kisaran 2,5 juta orang per tahun.
Bersamaan dengan perluasan bandara tersebut, pemerintah juga akan membenahi berbagai kawasan wisata yang ada di sekitarnya.
"Pembangunan yang berada pada kawasan-kawasan wisata yang ada di sini juga paralel harus segera selesai. Saya ke sini untuk mengecek satu-satu biar terintegrasi," tegas Jokowi. (fat/jpnn)
Perluasan Bandara Sam Ratulangi sebagai pendukung industri pariwisata Sulawesi Utara akan menjadikan terminal bandara yang semula seluas 26.000 meter persegi menjadi 56.000 meter persegi.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Prabowo: Danantara Akan jadi Salah Satu Pengelola Dana Kekayaan Negara Terbesar di Dunia
- Bocah yang Jatuh ke Sungai Buha Manado Ditemukan Meninggal
- Bocah Hilang Setelah Jatuh ke Sungai di Manado, Pencarian Terus Dilakukan Tim SAR
- Hillary Brigitta Lasut Kembali Jadi Sorotan karena Aksi Terpujinya, Remaja Ini Akhirnya Ditemukan
- Jokowi Lakukan Pertemuan Terbatas dengan Sultan HB X di Klaten
- Jokowi Masuk Daftar Pemimpin Terkorup Versi OCCRP, Guntur Romli Colek KPK-Kejagung