Jokowi Ungguli Prabowo! Gatot, AHY dan Anies Menyusul
Minggu, 03 Desember 2017 – 12:29 WIB
Sedangkan 21 persen responden menilai Jokowi tidak menjalankan janji-janjinya, 17 persen menganggap buruk dalam kinerja bidang ekonomi dan kesejahteraan rakyat. Sedangkan 16 persen merasa tidak ada perubahan, dan 15 persen menyatakan Jokowi menambah utang semakin banyak dan delapan persen menganggap pemerintah dikendalikan asing.
Respon positif publik terhadap kinerja pemerintah ini sejalan dengan masih tingginya elektabilitas Jokowi.
Survei digelar 6-20 November 2017 melibatkan 1.300 responden dari 34 provinsi Indonesia. Wawancara dilakukan secara tatap muka dengan metode multistage random sampling. Adapun margin of error kurang lebih tiga persen dengan tingkat kepercayaan 95 persen. (boy/jpnn)
Jika Pilpres digelar hari ini, Joko Widodo menjadi pilihan pertama responden.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Deddy PDIP: Saya Tersinggung, Pak Prabowo Diperlakukan Seperti Itu di Solo
- Gibran Diduga Mulai Bersiap untuk Pilpres 2029, Indikasi Berani Menelikung Prabowo?
- Besok Pilkada, Ayo Bantu Prabowo Lepas dari Pengaruh Mulyono
- Pakar Politik Menyamakan Jokowi dengan Pembunuh Berdarah Dingin, Ini Sebabnya
- Beredar Surat Instruksi Prabowo untuk Pilih Ridwan Kamil, Ini Penjelasannya
- Jokowi Aktif Mendukung Paslon Tertentu, Al Araf: Secara Etika Itu Memalukan