Jokowi Yakin Serangan Fajar tak Mempan
Rabu, 11 Juli 2012 – 09:27 WIB
JAKARTA--Calon Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo menyatakan dirinya sudah mendengar adanya isu "serangan fajar" atau pembagian uang kepada warga dari calon-calon tertentu sebelum pemungutan suara dilakukan hari ini, Rabu (11/7). Untuk mencegah serangan fajar tersebut, tim sukses Jokowi-Ahok menempatkan satuan tugas anti-politik uang dan anti-kecurangan di enam wilayah Jakarta.
Namun, ia mengaku tak takut menghadapi tindakan "money politic" tersebut.
Baca Juga:
"Malah pada nungguin kok, kalau diserang (serangan fajar). Lumayan kan buat ngopi dan ngeteh. Saya yakin kalau pun benar ada isu itu masyarakat Jakarta cerdas-cerdas kok gak akan terpengaruh, "kata Jokowi di Jakarta, Rabu (11/7).
Baca Juga:
JAKARTA--Calon Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo menyatakan dirinya sudah mendengar adanya isu "serangan fajar" atau pembagian uang kepada
BERITA TERKAIT
- Mardiono Minta Kader PPP di Purworejo Bisa Berkontribusi Untuk Masyarakat
- Pelantikan Kepala Daerah Terpilih yang Tak Bersengketa di MK pada 6 Februari
- Saat Hakim MK Cecar KPU-Bawaslu terkait Tuduhan Tanda Tangan Palsu di Pilgub Sulsel
- Tidar Sukses Gelar Pra-Kongres IV, Ini Beragam Kegiatannya
- AHY Ungkap Partai Demokrat Sempat Dijegal Saat Ingin Masuk Pemerintahan
- Perayaan Natal Demokrat, AHY: di Indonesia Semua Agama Bisa Beribadah dengan Tenang