Jokowi Yakin Warga Jakarta Tak Terpengaruh Isu SARA
Senin, 30 Juli 2012 – 21:07 WIB

Jokowi Yakin Warga Jakarta Tak Terpengaruh Isu SARA
JAKARTA - Calon gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo tak kaget dengan kampanye hitam bermuatan SARA yang ditujukan kepadanya dan wakilnya, Basuki T.Purnama. Cagub yang biasa disapa Jokowi itu mengaku sudah menerima serangan isu miring berbau SARA jauh sebelum putaran pertama Pilkada DKI 2012.
"Saya sudah biasa menerima isu-isu seperti itu bahkan sejak empat bulan lalu saya sudah menerima isu-isu seperti itu," kata Jokowi dalam siaran pers yang diterima JPNN, Senin (30/7).
Baca Juga:
Jokowi sangat prihatin dengan kampanye jahat bemuatan SARA yang muncul jelang putaran dua Pilkada DKI 2012. Politisi PDIP itu pun yakin warga Jakarta tidak akan terpengaruh isu miring tentang dirinya.
"Warga Jakarta itu pinter-pinter. Masyarakatnya juga cerdas, dan rasional. Terserah warga Jakarta menilainya bagaimana," ujarnya.
JAKARTA - Calon gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo tak kaget dengan kampanye hitam bermuatan SARA yang ditujukan kepadanya dan wakilnya, Basuki T.Purnama.
BERITA TERKAIT
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran
- Sejumlah PAC PDIP Datangi Megawati Setelah PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania